January 2019

  • Dapat Restu Kyai Said Maju DPR RI, Andi Budi Bawa Program PBNU

    Dapat Restu Kyai Said Maju DPR RI, Andi Budi Bawa Program PBNU

    Surabaya, areknews – Wakil Ketua Lakpesdam PBNU Andi Budi Sulistijanto membawa misi pemberdayaan umat, terutama warga nahdliyin. Calon legislatif (caleg) DPR RI daerah pemilihan (Dapil) 1 (Surabaya-Sidoarjo) Jawa Timur ini mengaku mengemban tugas langsung dari…

  • PT Merpati Tawarkan Program Magang Bagi Pelajar

    PT Merpati Tawarkan Program Magang Bagi Pelajar

    Surabaya, areknews – Pelajar Surabaya Berpeluang Kerja Praktek di Merpati Maintenance Facility Direksi dan jajaran pimpinan PT Merpati Maintenance Facility mengunjungi rumah dinas Wali Kota Surabaya di Jalan Sedap Malam, Jumat (11/1). Mereka ditemui langsung…

  • Komisi C Inginkan Tempat Hiburan Malam Miliki Sistem Pengolahan Limbah Yang Memadai

    Komisi C Inginkan Tempat Hiburan Malam Miliki Sistem Pengolahan Limbah Yang Memadai

    Surabaya, areknews –  Komisi C DPRD Kota Surabaya menggelar sidak terhadap tempat hiburan Deluxe yang berada di lingkungan gedung Tunjungan Elektronik Center (TEC), Surabaya. Kegiatan ini digelar sebagai upaya pengawasan dari dewan guna menerapkan peraturan…

  • Meski Ditetapkan Tersangka, Kinerja PDAM Dinilai Tetap Kondusif

    Meski Ditetapkan Tersangka, Kinerja PDAM Dinilai Tetap Kondusif

    Surabaya, areknews – Pejabat Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Surya Sembada Kota Surabaya berinial RTU sebagai tersangka atas kasus pemerasan sebesar Rp 1 Miliar dan ancaman kepada Chandra Ariyanto sebagai Direktur PT Cipta Wisesa tak…

  • SSC Sebut Hasil Survei Pilwali, Nama Puti G. Soekarno Linier Pencalegan

    SSC Sebut Hasil Survei Pilwali, Nama Puti G. Soekarno Linier Pencalegan

    Surabaya, areknews – Munculnya nama Puti Guntur Soekarno dan menempati urutan kedua setelah Whisnu Sakti Buana dalam survei Pemilihan Wali Kota (Pilwali) oleh Surabaya Survey Center (SSC), Rabu (9/1) lalu, kembali diulas. Direktur SSC Mochtar…

  • Lagi, Komunitas Pojok Airlangga Deklarasi Dukung Jokmin

    Lagi, Komunitas Pojok Airlangga Deklarasi Dukung Jokmin

    Surabaya, areknews – Alumni Universitas Airlangga (Unair) Surabaya alias Ksatria Airlangga bakal memberikan dukungannya kepada pasangan nomor urut 01, Ir. H. Joko Widodo – KH. Ma’ruf Amin pada Pilpres 2019 mendatang. Kelompok relawan ini diberi…

  • Survey SSC, Elektabilitas Wisnu Sakti Buana Teratas Cawali 2020

    Survey SSC, Elektabilitas Wisnu Sakti Buana Teratas Cawali 2020

    Surabaya, areknews – Surabaya Survey Center (SSC) menyebut elektabilitas Wisnu Sakti Buana untuk Calon Wali Kota Surabaya dalam Pilkada Surabaya 2020 berada di urutan pertama atau tertinggi berdasarkan survei yang dilaksanakan mulai 20-31 Desember 2018…

  • PDIP Soroti Lemahnya Pengawasan Pemilu

    PDIP Soroti Lemahnya Pengawasan Pemilu

    Surabaya, areknews – DPC Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Kota Surabaya menyoroti lemahnya pengawasan pelaksanaan tahapan Pemilu 2019 yang dilakukan Badan Pengawas Pemilu Surabaya.  Ketua DPC Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Kota Surabaya Whisnu Sakti Buana,…

  • Integrasi Program Transportasi Kota, Pemkot Siapkan10 Unit Bus Suroboyo 

    Integrasi Program Transportasi Kota, Pemkot Siapkan10 Unit Bus Suroboyo 

    Surabaya, areknews – Wakil Wali Kota (Wawali) Surabaya Whisnu Sakti Buana menyikapi peluncuran tambahan 10 unit Bus Suroboyo. Menurutnya, pemkot telah menyiapkan program berkesinambungan sehubungan moda transportasi kota. “Pemerintah Kota saat ini menyeriusi dan mematangkan…

  • ‘Buntut’ Amblesnya Jalan Gubeng, Komisi C Minta Ijin Proyek RS Siloam Diusut

    ‘Buntut’ Amblesnya Jalan Gubeng, Komisi C Minta Ijin Proyek RS Siloam Diusut

    Surabaya, areknews – Anggota DPRD Surabaya meminta Polda Jawa Timur juga mengusut tuntas siapa ‘mafia’ izin proyek basement Rumah Sakit (RS) Siloam yang menjadi penyebab amblesnya Jalan Raya Gubeng pada 18 Desember 2018 lalu. “Nah,…