Ekonomi & Bisnis
-
Terlambat Notifikasi Akuisisi PT Medika Sejahtera Bersama, KPPU Denda PT Morula Indonesia Rp 10 Miliar
Jakarta, areknews – Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) menjatuhkan sanksi denda kepada PT Morula Indonesia sebesar Rp10.000.000.000 (sepuluh miliar rupiah) atas keterlambatan dalam pemberitahuan (notifikasi) transaksi akuisisi yang dilakukannya atas PT Medika Sejahtera Bersama. Hal…
-
PLN Gandeng BPBD Sidoarjo Gelar Simulasi Tanggap Darurat untuk Tingkatkan Kewaspadaan terhadap Bencana
Surabaya, areknews – PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Surabaya Barat bekerja sama dengan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sidoarjo menggelar simulasi tanggap darurat bencana untuk meningkatkan kesiapsiagaan masyarakat dan internal perusahaan…
-
PLN Gelar Akademi Yantek untuk Mengukur Tingkat Kompetensi Petugas Teknik
Surabaya, areknews – PLN Surabaya Barat kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat dengan menggelar program Akademi Yantek. Program yang diberi nama AKU PINTAR (Akademi Upskilling Kompetensi Yantek Optimization dan Pemeliharaan) ini bertujuan…
-
Terus Kembangkan Bahan Co-Firing Biomassa, PLN Bersama Kementan Luncurkan Model Pertanian Terpadu
Tasikmalaya, areknews – PT PLN (Persero) melalui Sub Holding PLN Energi Primer Indonesia (PLN EPI) meresmikan program “Pengembangan Ekosistem Biomassa Berbasis Ekonomi Kerakyatan dan Pertanian Terpadu” di lahan kritis seluas 100 Hektare di Desa Bojongkapol,…
-
Perkuat Manajemen K3, PLN Jatim Gelar Simulasi Tanggap Darurat Bencana di Berbagai Wilayah
Surabaya, areknews – Sebagai upaya meningkatkan keterampilan dan pengetahuan terhadap pentingnya menjaga keselamatan, dan kesehatan kerja (K3), PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Jawa Timur menggelar simulasi tanggap darurat bencana di Surabaya, Madiun, Mojokerto,…
-
Ubah Lahan Kritis Jadi Hijau dan Produktif, PLN Kembangkan Ekosistem Biomassa Berbasis Pertanian Terpadu
Tasikmalaya, areknews– Upaya pengembangan ekosistem biomassa berbasis pertanian terpadu yang diinisiasi oleh PT PLN (Persero) melalui sub holding PT PLN Energi Primer Indonesia bakal mengubah lahan yang sebelumnya kritis menjadi lebih hijau dan produktif. Upaya…
-
Dukung Hilirisasi, PLN Siapkan Listrik Andal Untuk Smelter Freeport Yang Baru Diresmikan Presiden Jokowi
Gresik, areknews- PT PLN (Persero) siap menghadirkan listrik andal demi mendukung kelancaran produksi smelter PT Freeport Indonesia (PTFI) yang diresmikan Senin, (23/9) oleh Presiden Joko Widodo, di Java Integrated Industrial and Port Estate (JIIPE) Gresik,…
-
Dukung Net Zero Emission, PLN Ajak Pemkab Pacitan Manfaatkan Layanan Green Energy as a Service
Surabaya, areknews – PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Jawa Timur ajak Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pacitan manfaatkan layanan Green Energy as a Service (GEAS) sebagai upaya mendukung net zero emission. Hal ini diwujudkan melalui…
-
Kolaborasi PLN UP3 Mojokerto, Damkar Kabupaten Mojokerto dan PMI Kota Mojokerto hadirkan Kesiapsiagaan dalam Antisipasi Bahaya Kebakaran Serta Tanggap Darurat
Mojokerto, areknews – sebagai upaya meningkatkan kesiapsiagaan dan antisipasi bahaya, PLN UP3 Mojokerto berkolaborasi dengan Dinas Pemadam Kebakaran, dan Penyelamatan Kabupaten Mojokerto, PMI (Palang Merah Indonesia) Kota Mojokerto gelar simulasi tanggap darurat di Kantor PLN…
-
Dukung Karya Anak Bangsa, IWPI Jatim akan Gelar Dua Program Pameran
Surabaya, areknews – Ikatan Wanita Pelukis Indonesia Jatim IWPI Jatim menyebut ada dua program pameran lagi untuk IWPI Jatim di tahun 2024. Dua pameran tersebut yakni Pameran Seni Lukis Indonesia PSLI di Jatim Expo yang…